Postingan

Menampilkan postingan dari Oktober, 2016

DISPLIN ALLAH MENYELAMATKAN

No: GMIKA/BS/281016/21.20wib/GS/ BkwnBym Judul: "DISPLIN ALLAH MENYELAMATKAN" 1 Petrus 4:17 "Karena sekarang telah tiba saatnya penghakiman dimulai dari Rumah Allah,..." Ayat ini menyatakan bahwa penghakiman sedang berlangsung saat ini dalam Keluarga Allah. Penghakiman disini bukan bicara keselamatan atau tidak, tetapi tentang pendisiplinan yang terjadi saat kita mash hidup  di bumi. Tujuannya supaya kita tidak mengalami hukuman disiplin kekal dan agar kita menerima kemuliaan di masa depan (saat Kerajaan 1000 tahun).  Setiap kita yang di displinkan Allah pasti akan berhasil dan masuk ke hidup kekal, sebab orang yang didisplinkan Allah lebih mudah diatur dan lebih lentur. "..... dan pada rumah Allah sendiri yang harus pertama-tama dihakimi..." Penghakiman dimulai dikeluarga Allah (orang percaya) melalui kelelahan, sakit penyakit, dan kekurangan makanan minuman, rezim dunia, peperangan dsb. "...Dan jika penghakiman itu dimulai p

Waktu Yang Sisa

No: GMIKA/BS/211016/21.30wib/GS/ Mrtbk Judul: Waktu Yang Sisa        Orang kristen sering berpikiran Allah selalu bekerja dengan cara-cara ajaib. Sayangnya, Tuhan tidak selalu bekerja menggunakan cara yang ajaib.  Dalam PL, Allah ingin "Kenalah Aku" .  Sebab itu dalam PL dipenuhi ritual dan disiplin ditandai dengan Allah memberikan 10 Hukum dan 5 Buku Taurat.  Masa Injil yaitu saat Yesus hidup, Allah ingin agar "Ikutlah Yesus" yaitu mereka yang percaya Yesus, harus mengikuti Yesus.  Masa PL dan Injil sudah lewat, saat ini kita masuk ke dalam masa PB (Gereja dan Roh Kudus) yaitu agar "Jadilah seperti AnakKU (Yesus)" .  "Jadilah seperti AnakKU" sangat berat, sebab harus selalu.mengikuti kehendak Bapa.  Pertumbuhan iman kita tidak pernah bertumbuh baik, jika kita hanya berpikir sebatas mujizat. Sebab kita adalah orang-orang PB yang dipimpin oleh RK yang tidak lagi diizinkan untuk berpikir karena kepentingan diri sendiri. Seperti selama Yesus

Air Yang Semu

No: GMIKA/IM/161016/18.00wib/GS/ NsUd Judul:  "Air Yang Semu" Yohanes 4:10-14 Perempuan samaria mengatakann  pemikiran manusia pada umumnya . Sedangkan Yesus mengatakan sebaliknya.  Orang seringkali memisahkan pemikirannya berdasarkan dunia dan kebenaran.  Orang beragama itu cenderung terutamakan mencari lebih. Tetapi di satu titik  agama tidak mampu membendung jiwa kita . Tuhan tidak akan pernah kekurangan cara untuk bekerja dalam hidup kita. Yohanes 4:12 "Adakah Engkau lebih besar dari pada bapa kami Yakub, yang memberikan sumur ini kepada kami.. " Manusia dibumi umumnya sama, apa yang dicari atau dipakai orang dibumi tentu akan dipakai orang lain  semua itu adalah "air sumur Yakub". Yohanes 4:14  "...tetapi barangsiapa minum air yang akan Kuberikan kepadanya, ia tidak akan haus untuk selama-lamanya.... " Yesus menawarkan "air" kepada perempuan Samaria.  "Air" menyatakan pribadi Yesus yg harus dim

IBADAH

Gambar
No: GMIKA/IM/091016/18.00wib/ NicoAs/Tgsg Judul: Ibadah 1 Timotius 4:7-8   Ayat 7 : "Tetapi jauhilah takhayul dan dongeng nenek-nenek tua. Latihlah dirimu beribadah." Konsep ini penting, jika setiap orang yg tidak mengerti kebenaranNya, maka orang itu akan mudah dipengaruhi takhayul dan dongeng nenek-nenek tua.  Dampaknya jika orang itu telah terpengaruh, maka ibadah yang dilakukan hanya sebatas kebiasaan . Ayat 8:  Latihan badani terbatas gunanya, tetapi ibadah itu berguna dalam segala hal, karena mengandung janji, baik untuk hidup ini maupun untuk hidup yang akan datang . Ibadah itu berguna dalam segala hal, diantaranya : #1. 1 Taw 28:9 "...beribadahlah kepada-Nya dengan tulus ikhlas dan dengan rela hati, sebab TUHAN menyelidiki segala hati dan mengerti segala niat dan cita-cita... " Cita-cita seseorang ditentukan oleh ibadahnya yang baik (berkenan) kepada Bapa.   Beribadah dengan baik, maka Tuhan akan menterjemahkan  keinginan hatimu

Mengikuti Pimpinan Yang di Dalam

Gambar
No: GMIKA/BS/141016/21.30wib/GS/ Rsls Judul:  "mengikuti pimpinan yang di dalam" Roma 8:5-6 Ayat 5 (TB): "Sebab mereka yang hidup menurut daging, memikirkan hal-hal yang dari daging; mereka yang hidup menurut Roh, memikirkan hal-hal yang dari Roh." Ayat 5 (NIV): "....have their minds set on what the spirit desires.. " Ayat 6: "Karena keinginan daging adalah maut, tetapi keinginan Roh adalah hidup dan damai sejahtera." Ayat 6 (NIV): " The mind of sinful man is death , but the mind controlled by The Spirit is life and peace.         Roma pasal 8 berbicara tentang hidup kita sebagai orang percaya. Sedangkan untuk di ayat 6, berbicara apa yang sdg terjadi dalam hidup orang percaya.  Dalam hidup orang percaya dipengaruhi oleh dua hal, yg memerintah,yaitu daging dan Roh . Ukuran Allah bagi kita orang percaya bukan lagi berhasil atau tidak berhasil ...tetapi apakah diperoleh damai sejahtera dalam hati (nurani)  yang dilakukan

3 HAL HARUS TERJADI BAGI ORANG PERCAYA

No: GMIKA/BS/071016/21.30wib/GS/ Mrtbk Judul:  3 HAL HARUS TERJADI BAGI ORANG PERCAYA 1 Tesalonika 1:2-3 Pengudusan adalah proses yang terjadi sepanjang hidup kita. Gereja berisi bagi orang-orang percaya yang mau dikuduskan hari demi hari. Sebab pengudusan tidak bersifat instan. 1 Tes1:3  "Sebab kami selalu mengingat pekerjaan imanmu, usaha kasihmu dan ketekunan pengharapanmu kepada Tuhan kita Yesus Kristus di hadapan Allah dan Bapa kita." Paulus memuji jemaat Tesalonika karena mereka memiliki : #1. Pekerjaan ➡ Iman (kepada Bapa) yang merupakan awal dari hidup kekristenan. Sayangnya orang kristen banyak hanya puas di tahap ini. Kekristenan kita harus lebih dari sekedar pekerjaan iman. #2. Usaha ➡ Kasih (kepada sesama orang percaya). Gereja harus ada usaha kasih,sekalipun itu sederhana. Usaha ada kerugian, tapi terus dilakukan. #3. Ketekunan pengharapan (bagi orang percaya), yaitu kita menerima hidup kekal (Yerusalem Baru). Ketekunan lebih dari seke

ADA ALASAN UNTUK DI SYAFAAT'I

No: GMIKA/IM/021016/18.00wib/GS/ BbAy Judul:  ADA ALASAN UNTUK DISYAFAATI Kisah Para Rasul 9:36-43 KIS 9:36 "Di Yope ada seorang murid perempuan bernama Tabita...Perempuan itu banyak sekali berbuat baik dan memberi sedekah." Kata murid di ayat ini menunjukkan orang percaya yang mengikuti pengajaran para rasul . Sedangkan kota Lida dan Yope adalah pos-pos pelayanan para rasul (lingkungan orang percaya). Dalam perikop ini, ada beberapa tokoh : #1. Orang Yope (janda-janda dan orang biasa) Orang Yope adalah orang yang sederhana dan mau hidup sebagai murid. Jadi mereka mengerti hadirat Tuhan. Setiap orang yang percaya harus dimuridkan. #2. Tabitha Kenapa Tabitha diizinkan Tuhan untuk bangkit? Tabitha adalah seseorang murid yang *berkarya banyak, jadi ada alasan untuk didoakan/syafaati*. Syafaat berarti pembelaan. Yesus adalah Juru Syafaat kita, Ia adalah pembela kita yang agung. #3. Petrus Petrus adalah gambaran Allah yang menyertai. Jangan
Shallom.. Dari 2 Korintus 6:11-18           Saya ingin fokus bagikan khususnya tentang Apakah yang dimaksud dengan perkataan "Janganlah kamu merupakan pasangan yang tidak seimbang dengan orang-orang yang tak percaya" (6:14)?   Perkataan "merupakan pasangan yang tidak seimbang" dalam ayat ini sebenarnya berarti oada saat itu, dalam hal mengenakan sebuah kuk (bajak) pada dua binatang secara tidak seimbang, misalnya bila kuk tersebut dikenakan pada seekor lembu dan seekor keledai (Ulangan 22:10) . Untuk jemaat Korintus, larangan di atas bisa dikenakan pada setiap hubungan yang mempengaruhi iman atau setiap hubungan yang membuat kita tidak bisa mempertahankan kekudusan hidup . Mengingat bahwa kota Korintus adalah sebuah kota kafir, larangan itu dimaksudkan agar jemaat di kota Korintus tidak membiarkan diri mereka dipengaruhi oleh praktek penyembahan berhala dan gaya hidup yang tidak sesuai dengan iman Kristen . Hal ini tidak berarti bahwa jemaat Korint

Nafsu Setan-Setan (Part 2)

Yakobus 3:13-18  Nafsu setan-setan Didalam hidup ini hanya ada 2 hikmat: 1. Hikmat yg datangnya dari Allah.     ~ Menghasilkan hikmat yg lahir dari kelemahlembutan,     ~ Membuat seseorang bijak & rendah hati,     ~ Memimpin hidup untuk;         a. Suci         b. Berdamai dg sesama         c. Lemah lembut         d. Terbuka thdp kemauan org lain         e. Berbelas kasihan kpd sesama         f. Tetap berbuat baik kpd sesama         g. Selalu jujur         h. Tidak pilih kasih Org yg hidupnya dipimpin oleh Hikmat Allah akan selalu mendatangkan damai , itu sebabnya hidupnya selalu diberkati. Karna hasil hikmatnya terlihat dari hidupnya yg benar. 2. Hikmat yg dtgnya dr dunia (Ekron tempat Belzebub).   ~ Menghasilkan kebijaksanaan duniawi (worldly/earthly) , yang berasal dari nafsu manusia (self-centered/sensual) & dari setan2 (demonic/devilish) (yang memang penghuni dunia ini) .      ~ Membuat seseorang iri hati (bitter envy/bitter

Membangun Sikap Rendah Hati

Gambar
No: GMIKA/IM/250916/18.00wib/ WillThen/StSul Mazmur 37: 11B "Tetapi orang-orang yang rendah hati akan mewarisi negeri dan bergembira karena kesejahteraan yang berlimpah-limpah." Orang kristen harus rendah hati karena dosa adam dan hawa sudah merusak sifat manusia (gambar rupa Allah). Caranya kita membangun sikap rendah hati agar kita bisa terima berkat luar biasa dari Tuhan, yaitu: #1 . Mengerti hidup manusia itu sementara, jadi tidak ada yang bisa dibanggakan .      Mazmur 37:2  "sebab mereka segera lisut seperti rumput dan layu seperti tumbuh-tumbuhan hijau."   #2. Mau menerima bimbingan dan arahan orang lain (gerejaNya) ,      Mazmur 37:3 "Percayalah kepada TUHAN dan lakukanlah yang baik, diamlah di negeri dan berlakulah setia," #3. Jangan mudah marah saat orang memperlakukan kita tidak baik ,     Mazmur 37:6-7, "... jangan marah karena orang yang berhasil dalam hidupnya, karena orang yang melakukan tipu daya."

SEMUA BERAWAL KARENA KITA MAU

SEMUA BERAWAL KARENA KITA MAU No: GMIKA/BS/300916/21.30wib/GS/ NsGr Yohanes 15:5  "Akulah pokok anggur dan kamulah ranting-rantingnya. Barangsiapa tinggal di dalam Aku dan Aku di dalam dia, ia berbuah banyak, sebab di luar Aku kamu tidak dapat berbuat apa-apa." Kalau kita tidak pernah meminta dan datang pada YESUS  untuk "tinggal di dalam Aku" maka Tuhan tidak akan tinggal dalam kita. "tinggal di dalam Aku dan Aku di dalam dia" berbicara tentang tinggal dalam DIA adalah kekudusan, dan mengharuskan kita agar itu terjadi. Jika hal tersebut terjadi, maka barulah  "ia berbuah banyak" "Berbuah banyak" bukan mengenai seberapa banyak kita melakukan pelayanan . Pelayanan itu bukan buah roh. Buah roh tidak bisa ditiru , jadi tidak heran kalau setiap gerejaNya memiliki karakter masing-masing, maka tetap buah Roh harus tetap. Galatia 5:22-23, Ayat 22 : "Tetapi buah Roh ialah: kasih, sukacita, damai sejahtera, kesabaran, k