Postingan

Menampilkan postingan dari Mei, 2017

Dimanakah Kepercayaanmu ?

Gambar
No: GMIKA/DPMXXV/250517/11.30wib/ GS Judul:  Milikilah Bagian Dalam DIA Luk 8:25a "Lalu kata-Nya kepada mereka: "Di manakah kepercayaanmu?" Luke 8:25a "And he said to them, Where is your faith?" Saat Tuhan menanyakan "dimana?"  itu artinya Tuhan tidak melihat.   Mark 4:40  "Lalu Ia berkata kepada mereka: "Mengapa kamu begitu takut? Mengapa kamu tidak percaya?" Mark 4:40 "do you still have no faith?" (Versi NIV) Tuhan tidak pernah kagum dengan apa yang di buat murid.  Kini jadi yang ditanyakan adalah apa yang membuat Tuhan bisa pakai hingga sampai saat ini?  Yg jelas kita masih bisa menerima kasihNya  Semakin kesini sikap dunia trhdap kekristenan semakin tidak menyenangkan.  Kembali menjadi awal itu lebh baik utk menghadapi dunia, Kasih semula pd TUHAN adalah membuat    Murid itu tidak boleh menuntut apa-apa, bahkan kita tidak boleh lebih mengingini lebih dari murid.   Di akhir jaman yang sulit ini, tempa

Berubah Dalam Penderitaan

Gambar
No: GMIKA/BS/190517/21.30wib/GS/ Risoles Judul:  " Berubah Dalam Penderitaan " 1 Pet 3:13-17 Orang yang datang kepada Tuhan tanpa rasa lapar dan haus tidak akan mendapatkan apa-apa, seperti di Mat 5:6 "Berbahagialah orang yang lapar dan haus akan kebenaran, karena mereka akan dipuaskan.". Kebenaran (Righteousness) bersifat kekal adalah esensi yang utama dalam kehidupan orang kristen, sebab mereka akan terus bertambah-tambah. 1 Yoh 5:20  "....supaya kita mengenal Yang Benar; dan kita ada di dalam Yang Benar, di dalam Anak-Nya Yesus Kristus. Dia adalah Allah yang benar dan hidup yang kekal." ".... This is the true God, and eternal life .(kjv)"Pribadi Yesus sendiri adalah Truth , dan di dalam Allah yang true kita menerima Righteousness. Yoh 1:14 "... yaitu kemuliaan yang diberikan kepada-Nya sebagai Anak Tunggal Bapa, penuh kasih karunia dan kebenaran."  full of grace and truth (kjv). Tugas Roh Kudus dalam hidup manu

Rumah Allah

Gambar
No: GMIKA/IMHUTKE11/140517/18. 00wib/AnggP Judul: Rumah Allah Kata Rumah Allah pertama kali di gunakan dalam kitab Kej 28:1-22. Yakub sadar, dia berdiri dimana Allah ingin menyatakan diriNya. Allah hanya dinyatakan,  ditempat dimana Ia ingin dinyatakan 1 Tim 6: 16. Mat 11: 27. Konsep Rumah Allah paling pertama adalah Allah merelakan diri mau dikenal oleh manusia. Mark 11:15  "Lalu tibalah Yesus dan murid-murid-Nya di Yerusalem. Sesudah Yesus masuk ke Bait Allah, mulailah Ia mengusir orang-orang yang berjual beli di halaman Bait Allah. Meja-meja penukar uang dan bangku-bangku pedagang merpati dibalikkan-Nya,"  Gereja tidak menjaminan akan sesuai dengan Tujuan Allah. Terbukti di zaman Yesus pun, bait Allah digunakan di luar tujuan Allah. 1 Kor 3:10  "Sesuai dengan kasih karunia Allah, yang dianugerahkan kepadaku, aku sebagai seorang ahli bangunan yang cakap telah meletakkan dasar, dan orang lain membangun terus di atasnya. Tetapi tiap-tiap orang har

Hidup Yang Diubahkan

Gambar
No: GMIKA/BS/120517/21.20wib/GS/ MG Judul :  Hidup yg Diubahkan 1 Yoh 1:7-10 Ayat 7 "Tetapi jika kita hidup di dalam terang...."   "But if we walk in the light,...." Terang dibutuhkan sebab orang kristen sedang berjalan, tidak berhenti di satu titik.   Terang disini bicara tentang * pimpinan Roh *, sebagai lawan dari gelap yaitu tanpa pimpinan Roh. Orang kristen tidak bisa berjalan tanpa pimpinan atau tuntunan. Berjalan tanpa terang bukan seperti seseorang manusia berjalan pada umumnya, tetapi tentang menuju ke sebuah titik. Hidup itu ada awal dan akhir. Setiap manusia sedang menuju akhir. Tidak ada satupun yang mampu menjamin kita untuk mampu berjalan tanpa tuntunan Roh. Terang itu menjadi pembeda antara manusia yang di tuntun Terang yaitu orang yang berjalan beserta Yesus dengan mereka yang berjalan dalam gelap. Hidup orang kristen terbagi dalam 3 perubahan, yaitu: 1/ KELAHIRAN KEMBALI (HIDUP BARU) , terjadi di bumi yaitu dengan hati

Ketidakpercayaan

Gambar
No: GMIKA/IM/070517/18.00wib/GS/ Bbraym Judul :  Ketidakpercayaan Matius 26:62-63 Ay 62 "Lalu Imam Besar itu berdiri dan berkata kepada-Nya: "Tidakkah Engkau memberi jawab atas tuduhan-tuduhan saksi-saksi ini terhadap Engkau?" Ay 63 "Tetapi Yesus tetap diam. Lalu kata Imam Besar itu kepada-Nya: "Demi Allah yang hidup, katakanlah kepada kami, apakah Engkau Mesias, Anak Allah, atau tidak." Terhadap pernyataan ini orang Isarel mencari alasan bahwa Yesus telah menyekutukan Allah untuk membunuh Yesus. Dari ayat tersebut jawabannya bukan iya atau tidak, tetapi apakah kita percaya atau tidak bahwa Yesus Anak Allah. Tidak percaya bahwa Yesus Anak Allah adalah dosa terbesar. Ingatlah, jangan pernah menciptakan dan mengerjakan sesuatu yang Allah tidak pernah berikan kita. Panggilan Tuhan kita ini tidak pernah jauh-jauh dari apa yang kita kerjakan. Semua sudah ditetapkan oleh Tuhan dan jangan pernah menetapkan apa yang bukan dirimu. Setiap kit

Allah adalah...

Gambar
No: GMIKA/BS/050517/20.30wib/GS Allah adalah Allah yang tidak pernah bergantung kepada siapapun. Sebab Ia adalah Allah Yang Ada dengan SendiriNya. Itulah sebabnya mengapa kekuatiaran manusia ada, karena manusia bergantung kepada yang lainnya. Allah kita tidak memerlukan pihak lain  seperti dikatakan  Rom 11:34  "Sebab, siapakah yang mengetahui pikiran Tuhan? Atau siapakah yang pernah menjadi penasihat-Nya?  Inti kekristenan adalah Yesus, bukan hanya Bapa atau Roh Kudus. Yesus adalah Anak Allah, Ia bersama Bapa dan Roh Kudus. Yesus adalah yang dinyatakan oleh Bapa kepada manusia.  Allah itu Roh, bukan zat. Perbedaan roh dan zat yaitu zat adalah materi, ada bau, berwarna dan berpindah (memiliki bayangan). Sedangkan Roh Allah Yang Esa tidak berbau, tidak berwarna tidak berpindah (tidak ada bayangan) kitab Yakobus 1:17.  Jadi subtansi kehidupan adalah roh. Subtansi roh dibatasi saat menjadi manusia. Allah yang adalah Roh, Dia menjadikan diriNya tak berubah selama-lamanya.

Satu Kata Buat Gambar Ini

Gambar
Kisah Inspiratif, Dari Penatua... (by. timredaksi) Apa yang anda bayangkan ketika mendengar sebuah kata Penatua ? Tentu tidak jarang dari anda akan membayangkan seorang tua dengan kewibawaan, kebijaksanaan, kedewasaan, dll. Namun taukah anda, tidak semua Penatua seperti itu. Ada banyak sisi yang kita bisa lihat dari sosok seorang Penatua. Saya (penulis) akan sedikit memberi gambaran yang menunjukkan sosok Penatua versi saya (penulis). Kisah ini menjadi berkat bagi saya priadi, karena saya bertanya langsung atau mendapat penjelasan langsung dari yang bersangkutan. Namun, mohon maaf sebelumnya, tanpa maksud apapun, dan dengan tidak mengurangi rasa hormat, tidak ada pula maksud untuk menyanjung atau bahkan menjatuhkan secara berlebih, penulis hanya ingin bercerita, anda boleh setuju atau tidak. Satu kata buat gambar ini...  Iya, merekalah Penatua kami. Saya sangat salut dan hormat kepada beliau. Pernah saya bertanya: "Apa hal yang paling berharga dalam hidup anda..

Tritunggal yang Esa

Gambar
Semua Kembali Kepada Tritunggal yang Esa Filipi 2:8 “Dan dalam keadaan sebagai manusia, Ia telah merendahkan diri-Nya dan taat sampai mati,...”   Saat berada di situasi tersebut bukan berarti Tuhan hanya sebagai manusia, tetapi  ada keadaan lain  sebagai manusia, yaitu sebagai Bapa, karena Allah kita Esa. Esa bukan berarti satu, Esa bukan suatu bilangan yang bisa dihitung, Esa bukan berapa tetapi bagaimana. 2 Tawarikh 2:5&6 “Dan rumah yang kudirikan itu harus besar, sebab Allah kami lebih besar dari segala allah. Tetapi siapa yang mampu mendirikan suatu rumah bagi Dia, sedangkan langit, bahkan langit yang mengatasi segala langit pun tidak dapat memuat Dia? Dan siapakah aku ini, sehingga aku hendak mendirikan suatu rumah bagi Dia, kecuali sebagai tempat untuk membakar korban di hadapan-Nya?”  Salomo tidak menyombongkan dirinya melainkan merendahkan dirinya dihadapan Allah, dan sekalipun ia tahu bahwa tak ada yang mampu menampung Allah, Salomo  tetap  membangun rumah yang be