TABIB dan si Sakit

6/3/13, 10:41:32 AM: Gembala GMI Kurios Agung : 

TABIB dan si Sakit.  (Kel 15:26- "...sebab Aku TUHANlah yang Menyembuhkan engkau").  

Orang Sakit bukanlah yang berada untuk Tabib, tapi Tabib berada untuk Orang Sakit. Seperti itulah Kristus berada untuk kita. Kita adalah orang-orang yang tidak boleh lupa akan baktiNya pada Bapa, dan karena perbuatanNya itu kita ikut diselamatkan.    

Nah dengan demikian kita tidak boleh mengkhianati Kasih KaruniaNya yang sangat Besar itu. Jadi Hubungan yg terikat antara KRISTUS dengan kita adalah KEKAL, terikat dengan Kemurahan hati, yaitu suatu hubungan yang juga dirindukan oleh para MalaikatNya, namun tak kan pernah terjadi.  

Selamat Bekerja bagiNYA. (GS)

Komentar

Postingan populer dari blog ini

4 Sifat dalam Hukum Taurat : Berkat, Hidup, Kematian dan Kutuk

Ciptaan Yang Terlihat dan Tak Terlihat

Menghargai Hidup