Sangkal Dirimu (bagian 1)
No: GMIKA/BS/120709/21.00wib/GS/ MartabakTelor Judul: Sangkal Dirimu (bagian 1) Markus 8:34 "Lalu Yesus memanggil orang banyak dan murid-murid-Nya danq berkata kepada mereka: "Setiap orang yang mau mengikut Aku, ia harus menyangkal dirinya, memikul salibnya mementingkan diri sendiri. Akhirnya, iblis menguasai diri kita dan akibatnya kita menolak Allah. Padahal yang harus kita tolak dalam diri kita adalah keinginan diri kita sendiri atau dosa yang ada dalam kita. Kita harus menyangkal diri kita setiap saat karena Allah selalu memberikan pengampunan. Kekristenan kita dibuka oleh penyangkalan diri. Melalui penyangkalan diri, Tuhan akan berbuat. Dalam Alkitab tidak ada satu pun ayat untuk kepentingan/keuntungan diri kita. Akibat dosalah yang membuat natur manusia untuk mencintai dan mementingkan diri sendiri. Kita harus kembali, bahwa teladan Kristus yaitu menyangkal diri. Matius 6:33 "Tetapi carilah dahulu Kerajaan Allah dan kebenarannya, maka sem